Selasa, 15 Mei 2012

10 Tips Membeli Televisi

Kemajuan teknologi yang tidak mungkin terhentikan membuat kita selalu tergoda untuk memiliki alat elektronik dengan teknologi termutahir. Salah satunya adalah televisi. Tampaknya setiap bulan, ada saja model terbaru nan menarik hati. Supaya kita tidak langsung tergoda dengan model ataupun harganya, berikut 10 tips membeli televisi seperti dikutip dari Readers Digest: 

1. Belilah TV pada September atau Januari 
Karena, saat itulah model baru keluar dan harga model terakhir menjadi turun karena produksinya dihentikan.

2. Pertanyaan mendasar: LED, LCD, atau plasma? 
LED dan LCD menggunakan teknologi yang sama, tapi LED lebih tipis dan lebih mahal. LED juga bisa terlalu reflektif dalam ruangan yang terang. Adapun plasma memang lebih murah, tapi jenis ini lebih tebal daripada yang lain. 

4 Tipe Pria yang Tak Layak Dijadikan Pacar

Di dunia ini ada berbagai macam tipe pria. Mulai dari si romantis, si kutu buku, si perhatian, si cuek, dan masih banyak lagi.

Sebagian ada yang layak dan bisa diandalkan untuk jadi kekasih, ada pula yang sebaiknya tak perlu digubris. Nah, empat tipe pria menurut situs Gal Time ini kemungkinan hanya akan membuat Anda kesal dan 'makan hati' dan sebaiknya lebih cocok dijadikan teman (bahkan dijauhi) daripada kekasih.

7 Cara Melindungi Akun Twitter



Rasa percaya diri Twitter bisa jadi meningkat setelah mengakuisisi perusahaan keamanan internet, Diasent. 

Pertanyaannya, apakah serangan malware dan serbuan iklan akan dapat dihalau dengan mudah oleh Diasent? Jika pesimistis dengan kondisi tersebut, berikut ini tujuh cara melindungi akun Twitter anda dari gangguan malware, pembajakan, virus, dan serbuan iklan. 

1. Gunakan aplikasi BitDefender Safego 

Anda harus yakin bahwa akun yang anda ikuti bukan bot, akun bajakan atau bahkan akun palsu. Untuk mengetahuinya, Anda dapat menggunakan aplikasi BitDefender Safego. Aplikasi ini juga dapat digunakan pada Facebook. 


Popular Posts

Sahabat Blogger